Kapolda Sulsel Buka Rakernis Fungsi Lantas T.A. 2025, Dorong Polantas Presisi di Era Digital

Makassar / linsrikandi24.com — Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., secara resmi membuka Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Fungsi Lalu Lintas Polda Sulsel Tahun Anggaran 2025, bertempat di Aula Mappaodang Mapolda Sulsel, Rabu (06/08/2025). Kegiatan ini mengangkat tema “Polantas Presisi di Era Digital Mendukung Terwujudnya Asta Cita Untuk Masyarakat”. Tema ini menjadi landasanLanjutkan membaca “Kapolda Sulsel Buka Rakernis Fungsi Lantas T.A. 2025, Dorong Polantas Presisi di Era Digital”

Bupati Takalar Buka Gelombang Ketiga Pelatihan Digitalisasi Pemerintahan Desa

Makassar / linsrikandi24.com  — Pemerintah Kabupaten Takalar melalui Bupati, Ir. H. Mohammad Firdaus Daeng Manye,MM, secara resmi membuka kegiatan Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Kabupaten Takalar gelombang ketiga pada Sabtu malam (02 Agustus 2025). Bertempat di hotel Mercure Makassar Kegiatan yang merupakan bagian dari inisiatif besar digitalisasi desa yang tengah digencarkan oleh Pemerintah Kabupaten Takalar. DalamLanjutkan membaca “Bupati Takalar Buka Gelombang Ketiga Pelatihan Digitalisasi Pemerintahan Desa”

Team Reskrim Polsek Rappocini Amankan Pemuda 20 Tahun Dikarenakan Bawa Senjata Tajam Jenis Busur Tanpa Izin

MAKASSAR / linsrikandi24.com — Seorang pemuda berusia 20 tahun berinisial Wilham Mahendra, warga Jl. Cendrawasih, Tanjung Alang 1, Kota Makassar, diamankan oleh Unit Reskrim Polsek Rappocini setelah kedapatan membawa senjata tajam jenis busur tanpa izin. Kejadian terjadi pada Selasa, 22 April 2025 sekitar pukul 04.00 WITA di Jl. Bonto Lanra, Kelurahan Banta-Bantaeng, Kecamatan Rappocini. BerdasarkanLanjutkan membaca “Team Reskrim Polsek Rappocini Amankan Pemuda 20 Tahun Dikarenakan Bawa Senjata Tajam Jenis Busur Tanpa Izin”

Kapolda Sulsel Hadiri Penandatanganan MoU dengan UNM dan Sampaikan Orasi Ilmiah

Makassar / linsrikandi24.com – Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., menghadiri kegiatan Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan (Polda Sulsel) dengan Universitas Negeri Makassar (UNM), Kamis (31/07/2025). Acara berlangsung di Pelataran Gedung Menara Pinisi UNM dan turut dihadiri oleh Pejabat Utama Polda Sulsel serta jajaran pimpinan UNM. Penandatanganan MoULanjutkan membaca “Kapolda Sulsel Hadiri Penandatanganan MoU dengan UNM dan Sampaikan Orasi Ilmiah”

Taklimat Akhir dan Penutupan Audit Kinerja Itwasum Polri Tahap II T.A 2025 di Polda Sulsel

Makassar / linsrikandi24.com — Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., menghadiri kegiatan Taklimat Akhir dan Penutupan Audit Kinerja Itwasum Polri Tahap II T.A 2025 Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Aula Mappaoddang, Mapolda Sulsel, Rabu (30/07/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari proses pengawasan dan pengendalian internal guna memastikan pelaksanaan tugas dan fungsi kepolisianLanjutkan membaca “Taklimat Akhir dan Penutupan Audit Kinerja Itwasum Polri Tahap II T.A 2025 di Polda Sulsel”

Wakili Bupati, Sekda Takalar Launching Aksi Perubahan Peserta Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan II PPSDM Regional Makassar Tahun 2025

Makassar / linsrikandi24.com — Sekda Takalar Dr. Muhammad Hasbi,.S.STP,.M.AP,.M.I.Kom mewakili Bupati Takalar Launching Aksi Perubahan peserta Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan II PPSDM Regional Makassar Tahun 2025, Selasa 29 Juli 2025 di Ruang Pola Kantor Bupati Takalar. Pelatihan Kepemimpinan Administrator diikuti lima peserta, Muhammad Faisal Irfan,. SE,.M.Si dengan Aksi Perubahan “Masyarakat Terdepan Peduli Lampi Jalan RayaLanjutkan membaca “Wakili Bupati, Sekda Takalar Launching Aksi Perubahan Peserta Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan II PPSDM Regional Makassar Tahun 2025”

Evakuasi Jenazah Joni Hendra Berjalan Lancar, Satgas Damai Cartenz Siap Tindak Tegas Pelaku Penembakan

Timika  / linsrikandi24.com —  Proses evakuasi jenazah warga sipil korban penembakan yang dilakukan KKb terhadap Joni Hendra yang tinggal di Kompleks Kios Wandoga, Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, dilaksanakan pada Sabtu (26/7/2025). Jenazah dievakuasi dari Intan Jaya pada pukul 07.30 WIT dan tiba di Bandara Mozes Kilangin, Timika pada pukul 08.30 WIT, selanjutnya jenazah dibawa keLanjutkan membaca “Evakuasi Jenazah Joni Hendra Berjalan Lancar, Satgas Damai Cartenz Siap Tindak Tegas Pelaku Penembakan”

Kapasitas Pemerintah Desa di Takalar ditingkatkan menuju Ekonomi Berdaya Saing Digital

Makassar / linsrikandi24.com — Kepala Desa, Pendamping dan Operator Desa pada tiga kecamatan di Kabupaten Takalar dibekali pengetahuan mengenai digitalisasi desa,Sabtu malam(20 juli 2025). Kegiatan yang berlangsung di Hotel Mercure, Makassar selama tiga hari tersebut turut dihadiri oleh Bupati Takalar Ir. H. Mohammad Firdaus Daeng Manye, M.M, Plt Kepala Inspektorat, dan Kabid Pemberdayaan Desa. DalamLanjutkan membaca “Kapasitas Pemerintah Desa di Takalar ditingkatkan menuju Ekonomi Berdaya Saing Digital”

Enam Bayi Diselamatkan, Polda Jabar Selidiki TPPO ke Singapura

Bandung / linsrikandi24.com — Polisi mengungkap awal mula perdagangan bayi jaringan internasional yang dilakukan 12 tersangka. Dalam kasus ini, enam bayi telah berhasil diselamatkan dari tindak pidana perdagangan orang (TPPO). Dirreskrimum Polda Jawa Barat Kombes Pol. Surawan mengatakan, sejauh ini tim penyidik masih menelusuri penjualan 24 bayi yang dilakukan 12 tersangka. Anak korban itu didugaLanjutkan membaca “Enam Bayi Diselamatkan, Polda Jabar Selidiki TPPO ke Singapura”

Hadiri Groundbreaking 29 SPPG Polda Sumut dan Jajaran, Kapolri Komitmen Dukung Program MBG

Sumatra Utara / linsrikandi24.com — Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melaksanakan Groundbreaking pembangunan 29 dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di wilayah Sumatera Utara, pada Jumat (11/7) hari ini. Sigit mengatakan langkah Groundbreaking ini merupakan bentuk komitmen Polri dalam mendukung Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto. “Ini menjadi komitmen PolriLanjutkan membaca “Hadiri Groundbreaking 29 SPPG Polda Sumut dan Jajaran, Kapolri Komitmen Dukung Program MBG”