Sie Humas dan Satuan Binmas Polres Takalar Gelar Sosialisasi Literasi Digital untuk Tingkatkan Profesionalisme Personel

Takalar / linsrikandi24.com  – Dalam upaya meningkatkan pemahaman anggota kepolisian terhadap dinamika informasi di era digital, Sie Humas Polres Takalar bekerja sama dengan Satuan Binmas Polres Takalar menggelar kegiatan sosialisasi literasi digital. Kegiatan ini dilaksanakan di Lapangan Apel Mapolres Takalar pada Rabu (16/4/2025) dan diikuti oleh seluruh personel Satuan Binmas. Sosialisasi ini menjadi langkah strategisLanjutkan membaca “Sie Humas dan Satuan Binmas Polres Takalar Gelar Sosialisasi Literasi Digital untuk Tingkatkan Profesionalisme Personel”

Sambang Toserba, Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Bahaya Premanisme Berkedok Ormas

Takalar / linsrikandi24 .com  – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaannya, Bhabinkamtibmas Kelurahan Sombalabella, AIPTU Ilham, melaksanakan kegiatan sambang pada hari Kamis, 17 April 2025 pukul 11.00 WITA di Toserba 35 Ribu yang berlokasi di Lingkungan Ballo 2, Kelurahan Sombalabella, Kecamatan Pattallassang, Kabupaten Takalar. Dalam kegiatan tersebut, AIPTU IlhamLanjutkan membaca “Sambang Toserba, Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Bahaya Premanisme Berkedok Ormas”

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

TAKALAR / linsrikandi24.com  – Dalam rangka Jum’at bersih dan wujudkan lingkungan bersih, Personel Koramil 1426-03/Galut Kodim 1426/Takalar mengajak warga melaksanakan kerja bakti pembersihan saluran air dan bahu jalan di Desa Bontolanra Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar. Jum’at, 18/04/2025. Dalam pelaksanaan kegiatan kerja bakti tersebut di pimpin oleh Lettu Inf Syarifuddin Danramil 1426-03/Galut yang turut melibatkanLanjutkan membaca “Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan”

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

TAKALAR / linsrikandi24.com  — Tingkatkan Imam dan Taqwa, Personel Koramil 1426-07/Pattallassang, Kodim 1426/Takalar, melaksanakan kegiatan safari Sholat Subuh berjamaah di tiga Masjid wilayah binaan kali ini Masjid Nurul Yaqin, Masjid Jami Nurul Aman dan Masjid As-sunah Kecamatan Pattallassang Kabupaten Takalar. Jum’at, (18/04/2025) Diungkapkan Serma Syamsuddin Bati Tuud Koramil 07 mengatakan, adapun tujuan dari kegiatan iniLanjutkan membaca “Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan”

Bhabinkamtibmas Desa Parangmata Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pemantauan Tanaman Singkong Warga

Takalar / linsrikandi24.com – Upaya mendukung program pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan terus digalakkan oleh aparat kepolisian di tingkat desa. Seperti yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Parangmata, Aipda Mustamin, yang pada hari ini, Kamis (17 April 2025), sekitar pukul 13.30 Wita, melaksanakan kegiatan kunjungan ke Dusun Ballaparang, Desa Parangmata, Kecamatan Galesong, Kabupaten Takalar. Dalam kunjungannya,Lanjutkan membaca “Bhabinkamtibmas Desa Parangmata Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pemantauan Tanaman Singkong Warga”

Kapolres Takalar dan Ketua Bhayangkari Lakukan Kunjungan Kerja ke Polsek Pattallassang, Tegaskan Komitmen Pelayanan Prima

Takalar / linsrikandi24.com  – Kapolres Takalar, AKBP Supriadi Rahman, S.I.K., M.M., bersama Ketua Bhayangkari Cabang Takalar, Ibu Tika Supriadi, serta rombongan pejabat utama Polres Takalar dan pengurus Bhayangkari, melaksanakan kunjungan kerja ke Polsek Pattallassang. Kedatangan mereka disambut hangat oleh Kapolsek Pattallassang, IPTU Ahmad Saleh, S.H., M.H., beserta jajaran personel.Kamis 17 April 2025 Kunjungan ini merupakanLanjutkan membaca “Kapolres Takalar dan Ketua Bhayangkari Lakukan Kunjungan Kerja ke Polsek Pattallassang, Tegaskan Komitmen Pelayanan Prima”

Bupati Takalar Pantau Persiapan Kedatangan Kepala Staf AL Laksamana TNI dan Kabarharkam Mabes Polri di Kepulauan Tanakeke

Takalar/ linsrikandi24.com – Jelang kunjungan Kepala Staf AL Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali dan Kabarharkam Mabes Polri Komisaris Jendral Polisi Dr. H. Mohammad Fadil Imran, M.Si di Kab. Takalar tepatnya di Kecamatan Kepulauan Tanakeke, Bupati Takalar Ir. H. Mohammad Firdaus Daeng Manye, MM melakukan pemantauan langsung.17 April 2025 Dengan menggunakan tranportasi laut, Bupati Takalar bersamaLanjutkan membaca “Bupati Takalar Pantau Persiapan Kedatangan Kepala Staf AL Laksamana TNI dan Kabarharkam Mabes Polri di Kepulauan Tanakeke”

Optimalkan Sistem Pengairan Pertanian di Takalar, Wakil Bupati Takalar Hadiri Rapat Koordinasi bersama Gubernur Sulse

Takalar / linsrikandi24.com – Bertempat di Gedung Asta Cita Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Wakil Bupati Takalar Dr. H. Hengky Yasin,.S.sos,.MM hadiri Rapat Koordinasi terkait Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian Provinsi Sulawesi Selatan, Kamis (17/04/2025). Rapat dipimpin langsung oleh Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaeman dan dihadiri Wakil Gubernur Sulsel, Kemeterian Pertanian, Kemeterian PU dan Kepala DaerahLanjutkan membaca “Optimalkan Sistem Pengairan Pertanian di Takalar, Wakil Bupati Takalar Hadiri Rapat Koordinasi bersama Gubernur Sulse”

Rumah Tidak Layak Huni, Warga Desa Bontomarannu Butuh Uluran Tangan Pemerintah

Takalar / linsrikandi24.com – Banyak anak tidak ada jaminan untuk hidup, akan selalu bersama anak dan suasana rumah akan tetap ramai seperti saat anak belum berkeluarga. Ternyata tidak sedikit orang dimasa tuanya hidup sendiri karena tidak ingin menyusahkan anak-anaknya. inilah yang terjadi pada seorang bapak patau dg nombong (80thn) adalah salah satu warga di.dusun mandiLanjutkan membaca “Rumah Tidak Layak Huni, Warga Desa Bontomarannu Butuh Uluran Tangan Pemerintah”

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

TAKALAR / linsrikandi24.com  — Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Kodim 1426/Takalar bersama warga gotong-royong melaksanakan pembersihan pinggir kiri kanan jalan yang sudah rimbun oleh semak belukar di Lingkungan Sabintang Kelurahan Sabintang, Kecamatan Pattallassang, Kabupaten Takalar. Kamis, 17/04/2025. Personel Koramil mengajak warga untuk aktif dan menjadi motivator penggerak masyarakat untuk gotong royong peduli terhadap kebersihan lingkungan. Kegiatan kerjaLanjutkan membaca “Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan”