TAKALAR / linsrikandi24.com — Sukseskan Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut, Kodim 1426/Takalar, terjun langsung bantu petani tanam padi. Babinsa Desa Tamalate Sertu Rapiuddin melakukan pendampingan terhadap petani dengan membantu menanam padi, bertempat di Desa Tamalate, Galut Kab. Takalar. Kamis (17/04/2025). Babinsa mengatakan bahwa kegiatan pendampingan terhadap petani akan terus dilakukan, dari awal penyiapan lahan, masaLanjutkan membaca “Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi”
Arsip Kategori: DaerahTakalar
Sinergi TNI-Polri, Pemerintah Desa, dan Warga Pakkabba Wujudkan Kepedulian Lingkungan Lewat Kerja Bakti
Takalar / linsrikandi24.com – Semangat gotong-royong dan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan kembali ditunjukkan oleh masyarakat Dusun Julumata, Desa Pakkabba, Kecamatan Galesong Utara, Kabupaten Takalar. Pada hari Rabu (16/4/2025) pukul 08.00 WITA, Bhabinkamtibmas Desa Pakkabba BRIPKA Mustari Limpo bersama Babinsa Desa Pakkabba SERDA Saharuddin, pemerintah desa, serta warga masyarakat setempat melaksanakan kegiatan kerja bakti massal. KegiatanLanjutkan membaca “Sinergi TNI-Polri, Pemerintah Desa, dan Warga Pakkabba Wujudkan Kepedulian Lingkungan Lewat Kerja Bakti”
Polres Takalar Terima Kunjungan Tim Audit Kinerja Itwasda Polda Sulsel Tahap I Tahun 2025
Takalar / linsrikandi24.com – Polres Takalar menerima kunjungan Tim Audit Kinerja Itwasda Polda Sulsel dalam rangka pelaksanaan Audit Kinerja Tahap I Tahun 2025 yang berfokus pada aspek perencanaan dan pengorganisasian. Kegiatan ini berlangsung di Aula Wicaksana Laghawa Mapolres Takalar pada Selasa pagi sekitar pukul 09.00 WITA 15 April 2025 Tim audit dipimpin oleh Kombes Pol.Lanjutkan membaca “Polres Takalar Terima Kunjungan Tim Audit Kinerja Itwasda Polda Sulsel Tahap I Tahun 2025”
Wakil Bupati Takalar Hadiri Apel Gelar Pasukan Satpol PP Tingkat Prov. Sulsel
Takalar / linsrikandi24.com – Wakil Bupati Takalar Dr. H. Hengky Yasin,.S.Sos,.MM menghadiri apel gelar pasukan dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) tingkat Provinsi Sulawesi Selatan.15 April 2025 Kegiatan tersebut dipusatkan di Kabupaten Wajo dan dihadiri sejumlah kepala daerah, pejabat pemerintah, serta unsur Satpol PP dari seluruh kabupaten/kota se-Sulawesi Selatan,Lanjutkan membaca “Wakil Bupati Takalar Hadiri Apel Gelar Pasukan Satpol PP Tingkat Prov. Sulsel”
Bupati Takalar Kumpulkan Seluruh Kepala Sekolah Tingkat TK, SD, SMP
Takalar / linsrikandi24.com – Dalam memastikan Pendidikan di Kab. Takalar berjalan sesuai dengan regulasi dan untuk menyamakan persepsi, Bupati Takalar Ir. H. Mohammad Firdaus Daeng Manye,.MM mengumpulkan ratusan Kepala Sekolah TK, SD dan SMP Negeri se-Kabupaten Kab. Takalar di Ruang Pola Kantor Bupati Takalar, Rabu 16 April 2025. “Pagi ini saya sengaja mengumpulkan seluruh KepalaLanjutkan membaca “Bupati Takalar Kumpulkan Seluruh Kepala Sekolah Tingkat TK, SD, SMP”
Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan
TAKALAR / linsrikandi24.com – Untuk mencegah terjadinya luapan air saat hujan deras dan jaga kebersihan lingkungan, Personel Koramil 1426-06/Mapsu, Kodim 1426/Takalar, bersama pemerintah setempat dan warga masyarakat melaksanakan kerja bakti pembersihan parit/selokan di Kelurahan Takalar, Kacamatan Mappakasunggu, Kabupaten Takalar, Rabu (16/04/2025). Gotong-royong pembersihan bahu jalan dan selokan tersebut dilaksanakan bertujuan untuk mengantisipasi luapan air danLanjutkan membaca “Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan”
Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah
TAKALAR / linsrikandi24.com – Pastikan berjalan lancar dan aman, Babinsa Koramil 1426-05/Marbo, Kodim 1426/Takalar, turut serta dalam pendampingan pendistribusian Makan Bergizi Gratis yang diselenggarakan oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di SD Inpres 112 Desa Bontomanai Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar, Selasa (15/04/2025). Komandan Kodim 1426/Takalar melalui Danramil 1426-05/Marbo, Lettu Arh Arfah mengungkapkan pendistribusian MBG dilakukanLanjutkan membaca “Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah”
Wakil Bupati Takalar Hadiri Apel Gelar Pasukan Satpol PP Tingkat Prov. Sulsel
Takalar / linsrikandi25.com – Wakil Bupati Takalar Dr. H. Hengky Yasin,.S.Sos,.MM menghadiri apel gelar pasukan dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) tingkat Provinsi Sulawesi Selatan.15 April 2025 Kegiatan tersebut dipusatkan di Kabupaten Wajo dan dihadiri sejumlah kepala daerah, pejabat pemerintah, serta unsur Satpol PP dari seluruh kabupaten/kota se-Sulawesi Selatan,Lanjutkan membaca “Wakil Bupati Takalar Hadiri Apel Gelar Pasukan Satpol PP Tingkat Prov. Sulsel”
Bentuk Perhatian Terhadap Masyarakat Miskin Ektrem, Bupati Takalar Akan Menghadirkan Sekolah Rakyat
Takalar / linsrikandi24.com – Bupati Takalar Ir. H. Mohamaad Firdaus Daeng Manye,.MM berdiskusi dengan Kemensos RI di Jakarta hari ini, tanggal 14 April 2025 untuk pengentasan kemiskinan dan pendirian sekolah rakyat di Takalar dimana ada 24 ribu masyarakat miskin ekstrem (sumbef Data : DTEN Kemensos RI 2025) di Takalar yang menjadi perhatian Bupati Takalar.14 AprilLanjutkan membaca “Bentuk Perhatian Terhadap Masyarakat Miskin Ektrem, Bupati Takalar Akan Menghadirkan Sekolah Rakyat”
Pelajar Bolos Terjaring Patroli Polres Takalar, Diberi Teguran dan Arahan
Takalar, / linsrikandi24.com – Personel Patroli Perintis Presisi Regu III Sat Samapta Polres Takalar yang dipimpin oleh DANRU AIPDA RAKHMAN bersama delapan anggota melaksanakan patroli dialogis rutin menggunakan kendaraan dinas. Patroli ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polres Takalar.15 April 2025 Dalam pelaksanaan patroli kali ini, petugas menemukan sekelompok pelajarLanjutkan membaca “Pelajar Bolos Terjaring Patroli Polres Takalar, Diberi Teguran dan Arahan”
