Kapolda Sulsel Beri Penghargaan Kepada 137 Personel dan 10 Personel Dihukum PTDH

Makassar / linsrikandi24.com — Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., menegaskan komitmennya dalam membangun budaya kerja yang profesional dan berintegritas di lingkungan Polda Sulsel. Hal ini disampaikannya saat memimpin Upacara Pemberian Penghargaan bagi personel berprestasi sekaligus Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) di Lapangan Upacara Mapolda Sulsel, Senin (23/6/2025). Upacara yang dihadiri WakapoldaLanjutkan membaca “Kapolda Sulsel Beri Penghargaan Kepada 137 Personel dan 10 Personel Dihukum PTDH”

Kapolda Sulsel Pimpin Ziarah Dan Tabur Bunga Di Taman Makam Pahlawan Panaikang

Makassar / linsrikandi24.com — Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-79, Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Selatan menggelar upacara ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Panaikang, Makassar, pada hari Senin, 23 Juni 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolda Sulsel, Inspektur Jenderal Polisi Drs. Rusdi Hartono, M.Si didampingi Ketua Bhayangkari Daerah Sulawesi Selatan, Ny.Lanjutkan membaca “Kapolda Sulsel Pimpin Ziarah Dan Tabur Bunga Di Taman Makam Pahlawan Panaikang”

Upacara Ziarah Rombongan Polres Takalar Peringati Hari Bhayangkara ke-79 di Taman Makam Pahlawan Polongbangkeng

Takalar  / linsrikandi24.com – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79 Tahun 2025, Polres Takalar melaksanakan upacara ziarah rombongan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Polongbangkeng, Kelurahan Kalabbirang, Kecamatan Pattallassang, Kabupaten Takalar, pada Senin (23/6/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 08.10 Wita ini berlangsung khidmat dan penuh penghormatan terhadap jasa para pahlawan bangsa. Upacara ziarah dipimpinLanjutkan membaca “Upacara Ziarah Rombongan Polres Takalar Peringati Hari Bhayangkara ke-79 di Taman Makam Pahlawan Polongbangkeng”

KRYD Polsek Polsel, Patroli Bluelight Sasar Titik Rawan Kriminalitas

Polsel  / linsrikandi24.com — Dalam upaya menjaga dan memelihara keamanan serta ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), jajaran Polsek Polsel terus mengintensifkan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) melalui patroli malam atau dikenal dengan Patroli Bluelight. Pada Minggu malam, 22 Juni 2025 sekitar pukul 21.40 WITA, personel regu II Polsek Polsel kembali menggelar patroli dengan menyasar lokasi-lokasi yang dianggapLanjutkan membaca “KRYD Polsek Polsel, Patroli Bluelight Sasar Titik Rawan Kriminalitas”

Semarak Hari Bhayangkara ke-79: Ribuan Peserta Meriahkan Fun Bike Polres Takalar

Takalar  / linsrikandi24.com — Minggu pagi, 22 Juni 2025, suasana di Mako Polres Takalar terasa berbeda dari biasanya. Sejak pukul 07.00 Wita, ribuan peserta telah memadati halaman Mapolres untuk mengikuti Fun Bike dalam rangka Hari Bhayangkara ke-79, yang tahun ini mengusung tema “POLRI UNTUK MASYARAKAT”. Kegiatan ini menjadi wujud nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat,Lanjutkan membaca “Semarak Hari Bhayangkara ke-79: Ribuan Peserta Meriahkan Fun Bike Polres Takalar”

Polsek Pattallassang Gelar Patroli KRYD, Wujud Nyata Kepedulian Polri Ciptakan Rasa Aman Bagi Warga

Takalar / linsrikandi24.com  — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), Polsek Pattallassang menggelar kegiatan patroli rutin yang ditingkatkan (KRYD) pada Sabtu malam, 22 Juni 2025, mulai pukul 21.00 Wita. Patroli dialogis ini dipimpin langsung oleh PS. Kanit Sabhara Polsek Pattallassang, Aiptu Muh. Charlik, bersama enam personel lainnya. Sebelum pelaksanaan patroli, seluruh personel mengikutiLanjutkan membaca “Polsek Pattallassang Gelar Patroli KRYD, Wujud Nyata Kepedulian Polri Ciptakan Rasa Aman Bagi Warga”

Kapolres Takalar Hadiri Jambore RAPI Sulsel, Perkuat Sinergi Informasi dan Kesiapsiagaan Bencana

Takalar  / linsrikandi24.com — Kapolres Takalar AKBP Supriadi Rahman, S.I.K., M.M turut menghadiri pembukaan Jambore Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) yang digelar di Dusun Cikoang Balanda, Desa Lakatong, Kecamatan Mangarabombang (Marbo), Kabupaten Takalar, Sabtu pagi (21/6/2025). Kegiatan jambore yang diikuti sekitar 600 peserta dari 24 kabupaten/kota se-Sulawesi Selatan ini menjadi ajang silaturrahmi sekaligus penguatan peranLanjutkan membaca “Kapolres Takalar Hadiri Jambore RAPI Sulsel, Perkuat Sinergi Informasi dan Kesiapsiagaan Bencana”

KRYD Blue Light, Sat Samapta Polres Takalar Jaga Kamtibmas di Tengah Malam

Takalar / linsrikandi24.com —  Dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukumnya, Sat Samapta Polres Takalar melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Blue Light pada Sabtu dini hari, 21 Juni 2025 pukul 00.00 Wita. Patroli tersebut dipimpin langsung oleh DANRU AIPDA Rakhman bersama Personil Perintis Presisi Regu III Sat Samapta Polres Takalar.Lanjutkan membaca “KRYD Blue Light, Sat Samapta Polres Takalar Jaga Kamtibmas di Tengah Malam”

Peduli Korban Kebakaran, Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel Salurkan Bansos di Aspol Tallo Lama

Makassar/ linsrikandi24.com — Ketua Bhayangkari Daerah Sulawesi Selatan, Ny. Irena Rusdi Hartono, didampingi oleh para pengurus Bhayangkari Daerah Sulsel, melaksanakan kegiatan bakti sosial kepada korban kebakaran di Asrama Polisi (Aspol) Tallo Lama, Kota Makassar, pada Sabtu (21/6/2025). Kebakaran yang terjadi beberapa hari lalu itu menghanguskan empat unit rumah milik personel Kepolisian yang berdinas di wilayahLanjutkan membaca “Peduli Korban Kebakaran, Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel Salurkan Bansos di Aspol Tallo Lama”

Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel Gelar Bakti Kesehatan Operasi Bibir Sumbing di RS Bhayangkara Makassar

Makassar / linsrikandi24.com – Dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-73 tahun 2025, Bhayangkari Daerah Sulawesi Selatan menggelar kegiatan bakti kesehatan berupa operasi bibir sumbing. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari, mulai tanggal 20 hingga 21 Juni 2025, bertempat di Rumah Sakit Bhayangkara Tingkat II Makassar. Ketua Bhayangkari Daerah Sulawesi Selatan, Ny. IrenaLanjutkan membaca “Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel Gelar Bakti Kesehatan Operasi Bibir Sumbing di RS Bhayangkara Makassar”